Minggu, 26 April 2020

PRODUK KREATIF KELAS XI ( JENIS BIAYA PRODUKSI PROTOTYPE, SENTOT SUNTONO, S.Pd )


KELAS DARING
KELAS XI SEMESTER GENAP 2019/2020
SMK NEGERI 2 BAGOR

NAMA KELAS     :  XI  ATPH 2  HARI  SENIN 27 APRIL 2020
                                XI  ATPH 1  HARI  SELASA  28  APRIL  2020
NAMA GURU     : SENTOT SUTONO, S.Pd
JUDUL MATERI  :  JENIS BIAYA PRODUKSI PROTOTYPE

MATERI   :
JENIS  BIAYA PRODUKSI
Roda produksi perusahaaan setiap harinya memproduksi barang dan jasa yang diminati konsumen. Semua perusahaaan mulai dari perusahaaan raksasa multi nasional hingga kepedagang kaki lima mengeluarkan biaya agar bias menyediakan barang dan jasa yang dapat dimanfaatkan konsumen. Biaya peluang adalah pengorbanan yang dilakukan seseorang karena mengambil sebuah pilihan.
1.       Biayatetap/fixed cost
2.       Biaya variable/variable cost
3.       Biaya total/total cost
Biaya total = biayatetap + biaya variable
NB:
Biaytetap  :  berapapun jumlah barang yang diproduksi, jumlah biaya tetap sama.
Biayavariable  : jumlah biaya berubah- ubah  besarnya tergantung pada kualitas prodksi
4.       Biaya rata-rata/ average cost
Perhitungan biaya rata-rata sangat diperlukan karena apabila dibandingkan dengan pendapatan rata-rata suatu perusahaan, kita akan mengetahui apakah perusahaan tersebut mengalami kerugian atau sebaliknya
a.       Biaya total rata rata
Biaya total rata- rata adalah biaya total dibagi jumlah nanti yang diproduksi
b.       Biayatetap rata rata
Biaytetap rata rata adalah biaya tetap yang dibutuhkan untuk saatuan hasil produksi
c.       Biaya variable rata- rata
Biaya variable rata- rataa dalah biaya variable untuk setiap unit yang dihasilkan

MenghitungBaayaProduksi Prototype

Setelah kita memahami berbagai teori dari biaya dan karakateristik makaakan semakin jelas jika kita mengaplikasikannya. Contoh perhitungan biaya produksi untuk membbuat 10 kursi diperlukan biaya berikut  :

5 balok kayu @Rp.80.000,-                   Rp.400.000,-
4 papan tebal @Rp. 150.0000,-           Rp. 600.000,-
Biaya tetap yang diperhitungkan       Rp. 200.000,-
Jumlah biaya                                              Rp. 1.200.000,-

Harga per unit kursi  Rp. 1.200.000,- : 10 = Rp.120.000,-
LINK SOAL

SUSULAN PAS GANJIL 2020/2021 KELAS X SELASA 15 DESEMBER 2020

  KERJAKAN SOAL SUSULAN PAS SESUAI DENGAN MATA PELAJARAN BELUM KALIAN IKUTI, JANGAN MEMAKAI UCBROWSER JIKA MENGERJAKAN PAS, KARENA NILAI TID...