Minggu, 19 April 2020

BAHASA INGGRIS KELAS XI ( PASSIVE, SUKARYANI, S.Pd )


KELAS DARING
KELAS XI SEMESTER GENAP 2019/2020
SMK NEGERI 2 BAGOR

NAMA KELAS         : XI PERHOTELAN
NAMA GURU          : SUKARYANI, S.Pd
TANGGAL               : 20 APRIL 2020
JUDUL MATERI     :
THE PASSIVE VOICE
TENSE
ACTIVE
PASSIVE
PRESENT SIMPLE
I make a cake 
He writes an article.
She feeds the dog.
A cake is made (by me)
An article is written by him.
The dog is fed by her.
PRESENT CONTINUOUS
I am making a cake
He is writing an article.
She is feeding the dog.
A cake is being made (by me)
An article is being written by him.
The dog is being fed by her.
PAST SIMPLE          
I made a cake
He wrote an article.
She fed the dog
A cake was made (by me)
An article was written by him.
The dog was fed by her.
PAST CONTINUOUS
I was making a cake
He was writing an article.
She was feeding the dog.
A cake was being made (by me)
An article was being writen by him.
The dog was being fed by her.
PRESENT PERFECT
I have made a cake
He has written an article.
She has fed the dog.
  
A cake has been made (by me)
An article has been written by him.
The dog has been fed by her.
PAST PERFECT
I had made a cake      
He had written an article.
She had fed the dog.
  
A cake had been made (by me)
An article had been written by him.
The dog had been fed by her.
FUTURE SIMPLE
I will make a cake
He will write an article.
She will feed the dog.
A cake will be made (by me)
An article will be written by him.
The dog will be fed by her.
FUTURE BE GOING TO
I am going to make a cake
He is going to write an article.
She is going to feed the dog.
A cake is going to be made (by me)
An article is going to be written by him.
The dog is going to be fed by her.
MODAL ( must, can, may, shall ) 
I must make a cake
He must write an article.
She must feed the dog.
A cake must be made (by me)
An article must be written by him.
The dog must be fed by her.
MODAL PERFECT  
I must have made a cake
He must have written an article.
She must have fed the dog.
A cake must have been made (by me)
An article must have been written by him.
The dog must have been fed by her.

“Passive voice is a type of sentence or clause in which the subject receives the action of the verb.”
Passive voice adalah jenis kalimat atau klausa di mana subjek menerima tindakan dari kata kerja. Pada passive voice, subject kalimat tidak melakukan suatu tindakan/aksi melainkan subject menerima tindakan. Berbeda dengan kalimat aktif, dimana subjek bertindak sebagai pelaku tindakan. Active voice dapat diubah bentuk menjadi passive voice namun hanya berlaku pada kalimat dengan transitive verbsTransitive verbs adalah kata kerja yang diikuti direct object.
Fungsinya adalah sebagai berikut :
1. Subjek/pokok pembicaraan.
  • The murderer has been arrested.
    (Pembunuh itu sudah ditahan)
  • The house was built in 1654.
    (Rumah itu dibangun tahun 1654)
  • The road is being repaired.
    (Jalan itu sedang diperbaiki)
Penjelasan
Ketiga kalimat diatas ingin menunjukkan atau menekankan Subjek/pokok pembicaraan, yaitu “the murderer”, “the house”, dan “the road”, bukan pada siapa yang melakukan ketiga kegiatan tersebut.
2. Pelaku Kegiatan.
Jika kita ingin membuat kalimat, dalam bahasa apapun itu, kita tahu siapa yang melakukan pekerjaan itu, sebaiknya gunakanlah “Kalimat Aktif“. Sebaliknya jika Anda tidak tahu atau ragu-ragu siapa yang melakukan suatu perbuatan, maka gunakanlah “kalimat Pasif“.
Contoh:
  • When I came, the door was opened.
    (Ketika saya tiba, pintunya terbuka)
  • Nobody knows why he was killed.
    (Tak seorangpun tahu mengapa dia terbunuh)
  • You know, my wife has no any enemies but my wife was murdered so cruelly.
    (Kamu tahu, istri saya tidak pernah musuh tetapi dia dibunuh secara kejam)
3. Pelaku yang sudah dikenal
Bagian ketiga ini adalah kebalikan dari bagian kedua diatas. Jika kita sudah yakin bahwa orang yang kita ajak bicara sudah mengetahui siapa yang melakukannya, maka Anda boleh menggunakan kalimat pasif.
Tujuan dari pembuatan kalimat pasif ini adalah untuk penghematan kalimat.
Contoh:
  • Indonesian independence was proclaimed on August 17, 1945.
    (Kemerdekaan Indonesia diproklamasikan pada tanggal 17 Agustus 1945)
  • “Indonesia Raya” was composed in 1945.
    (Lagu Indonesia Raya dikarang pada tahun 1945).
Penjelasan
  • Tanpa kita sebutin siapa yang memproklamasikan, Pendengar atau orang yang kita ajak bicara mengerti siapa dia.
  • Semua orang sudah tahu siapa yang mengarang lagu Indonesia Raya.
Kesimpulan:
Jadi, selain ketiga alasan di atas, sebaiknya kita gunakan Kalimat Aktif.    
Hal yang harus dipahami didalam mempelajari Passive Voice adalah kata kerja (Verb) karena semua kalimat Aktif yang dapat diubah ke dalam Passive Voice adalah kalimat yang menggunakan kata kerja (Verb) dan kata kerja tersebut adalah kata kerja bentuk ke-3 (Verb-3)
Kata kerja ada 3 jenis yaitu:
  1. Verb 1>>> Present
  2. Verb 2>>> Past
  3. Verb 3>>> Past Participle
Selain memiliki 3 jenis, kata kerja (Verb) memiliki 2 bentuk, yaitu:
  1. Regular Verb (beraturan): play-played-played
  2. Irregular Verb (tidak beraturan): write – wrote - written
S +To Be + V3
Rumus utama dari Passive Voice adalah:
Penjelasan tentang To be
Simple Present Tense: To be  yang digunakan yaitu: is/ am/ are
  1. A         : Jack plays games.
    P          : Games are played by Jack.
Pertanyaan: Mengapa tidak menggunakan is, bukankah Subjek nya adalah Jack?
Jawab: Benar Subjek nya adalah Jack tetapi ingat! Jack adalah Subjek untuk kalimat Aktif bukan Passive Voice. Sedangkan Subjeck untuk Passive Voice adalah Games. Karena Games adalah Plural maka harus menggunakan to be are.
  1. A         : Jack plays game.
    P          : Game is played by Jack.
Pertanyaan: Mengapa kalimat ini menggunakan is? bukankah kalimatnya pun sama seperti kalimat pertama diatas yang seharusnya menggunakan are.
Jawab: Benar kalimat aktif pada no 2 memang sama dengan kalimat pertama tetapi bila di perhatikan lebih jelas…lihat! ada perbedaan pada kata Games (kalimat ke-1) Game (kalimat ke-2) ini berarti akan ada perubahan to be karena Game adalah Singular. oleh sebab itu Game akan menggunakan is sebagai to be. Contoh kalimat ke-1 dan ke-2 memiliki Subjek sama pada kalimat Aktif tetapi tidak untuk kalimat Passive Voice.
  1. A         : She makes a cup of tea.
    P          :  A cup of tea is made by her.
Pertanyaan    : Mr, mengapa She berubah menjadi her?
Jawab             : Nah itu dia, She adalah sebuah Subjek dan Her memegang peranan sebagai Objek. Jadi apabila She pada kalimat aktif maka untuk Passive Voice nya She akan berubah menjadi her. Mengapa? ini disebabkan karena She mengalami perubahan struktur dan posisi.
Gampangnya adalah She berada di depan atau awal kalimat, She tidak bisa berada di belakang kalimat tetapi She akan berubah menjadi her bila berada di posisi belakang. Dan ini akan berlaku untuk semua Subjek.
Berikut ini adalah perubahan dari Subjek menjadi objeknya:
        – menjadi  : me
You    – menjadi : you
We     – menjadi : us
They  – menjadi : them
He     –  menjadi : him
She    – menjadi : her
Jack   – menjadi : Jack/ him
May   – menjadi : May/ her

Simple Past Tense: To be  yang digunakan yaitu: was/ were
A= Active
P= Passive Voice
  1. A: Jenny studiedEnglish.
    P: English was studied by Janny.
  2. A: Tom repairedthe computers.
    P: The computers were repaired by Tom.
  3. A: Mat drovea car.
    P: A car was driven by him.
  4. A: Adele sangSomeone like you and Rolling in the deep.
    P: Two songs were sung by her.
Simple Future Tense: To be  yang digunakan yaitu: will be (ingat! to be ini akan diberikan hanya pada Passive Voice)
note:
A= Active
P= Passive Voice
  1. A: They will watcha football match.
    P: A football match will be watched by them.
  2. A: I will cook the soup.
    P: The soup will be cooked by me.
  3. A: He will sell his house.
    P: His house will be sold by him.
  4. A: She will write some novels.
    P: Some novels will be written by her.
Simple Present Perfect Tense: To be  yang digunakan yaitu: has been/ have been (ingat! to be ini akan diberikan hanya pada Passive Voice)
note:
A= Active
P= Passive Voice
  1. A: They have watched this movie.
    P: This movie has been watched by them.
  2. A: I have cooked dinner.
    P: Dinner has been cooked by me.
  3. A: Mark has sold his cars.
    P: His cars have been sold by Mark.
  4. A: May has bought some vegetables.
    P: Some vegetables have been bought by her.
EXERCISE 1.
Directions: Change the active verbs to passive verbs. Write the subject of the passive sentence.
  • SIMPLE PRESENT
(a) The teacher helps me.             (a)                                  by the teacher.
(b) The teacher helps Jane.          (b)                                  by the teacher.
(c) The teacher helps us.               (c)                                  by the teacher.
  • SIMPLE PAST
 (a) The teacher helped them.     (a)                                  by the teacher.
  • PRESENT PERFECT
(a) The teacher has helped Joe.         (a)                                  by the teacher.
(b) The teacher has helped us.           (b)                                  by the teacher.
  • FUTURE
(a) The teacher is going to help Tim.    (a)                                  by the teacher.
LINK TUGAS

SUSULAN PAS GANJIL 2020/2021 KELAS X SELASA 15 DESEMBER 2020

  KERJAKAN SOAL SUSULAN PAS SESUAI DENGAN MATA PELAJARAN BELUM KALIAN IKUTI, JANGAN MEMAKAI UCBROWSER JIKA MENGERJAKAN PAS, KARENA NILAI TID...