KELAS DARING
KELAS XI SEMESTER GENAP
2019/2020
SMK NEGERI 2 BAGOR
NAMA
KELAS : BAHASA INGGRIS
NAMA
GURU : DANANG SISWANTO, S.Pd
JUDUL
MATERI : ASKING AND GIVING
SUGGESTION
HARI :
KAMIS, 16 APRIL 2020 – JUMÁT, 17 APRIL 2020
KELAS :
X JB 1, X JB 2 DAN X APH 3
Dalam realitas kita, hidup yang kita alami tidak
selamanya lurus dan mudah untuk dijalan Kadang kita menghadapi beberapa
permasalahan di depan kita atau kita dihadapkan pada sebuah pilihan yang
mengharuskan kita mengambil sebuah langkah atau pilihan.
Sebagai manusia yang memiliki jiwa sosial,kita tidak
selalu dapat menyelesaikan permasalahan kita seorang diri, ada saat dimana kita
memerlukan bantuan orang lain, dan ada saatnya juga kita mendapat kesempatan
untuk membantu orang lain.
Singkat kata kita saling membutuhkan satu sama
lain, kita juga harus menolong satu sama lain, meskipun hanya sebuah bantuan
kecil seperti sebuah saran atau mungkin bantuan kecil lainnya seperti
membukakan pintu untuk orang lain. Sebuah bantuan kecil yang mungkin membuka
pada kebaikan-kebaikan lainnya.
Pembelajaran kita hari ini akan ada hubungannya
dengan pernyataan-perrnyataan awal yang telah disebutkan di atas, kita akan
belajar tentang ungkapan untuk memberikan saran (Suggestion). Sebuah ungkapan
yang mungkin membantu kita untuk
memberi pertolongan untuk orang lain
1.
Asking for Suggestion
Ada banyak ungkapan yang dapat
digunakan untuk meminta saran (Suggestion), salah satu caranya adalah dengan
menggunakan kata "should" yang berarti seharusnya atau sebaiknya
Pola kalimat :
Should + S + V1 ?
atau
What
+ should + S + V1?
|
Contoh :
a. Should I go to the clinic?
(Haruskah aku pergi ke klinik?)
b. What should I do?
(Apa y ang harus aku lakukan?)
2.
Giving Suggestion
Salah satu cara untuk memberikan saran (Suggestion) adalah dengan
menggunakan kata"could" yang berarti bisa/dapat.
Pola kalimat :
S + could + V1 + O
|
Contoh:
a. You could go home early.
(Kamu bisa pulang lebih awal)
b. You could apologize to make
situation better
(Kamu dapat meminta maal untuk membuat situasi lobih haik)
c. You could find a new job
(Kamu dapat mencari pekerjaan baru)
SOAL :